Posts

Showing posts from October, 2018

TEORI TURUNAN

TURUNAN Turunan adalah pengukuran terhadap bagaimana fungsi berubah seiring perubahan nilai input, atau secara umum turunan menunjukkan bagaimana suatu besaran berubah akibat perubahan besaran lainnya. Proses dalam menemukan turunan  disebut diferensiasi. ·           y’    adalah simbol untuk turunan pertama. ·           y’’    adalah simbol untuk turunan kedua. ·           y’’’   adalah simbol untuk turunan ketiga. ·           dy/dx juga termasuk symbol turunan. 1.       Turunan Pertama Rumus : y = Cx n ket : C &  n  = Konstanta Real contoh : ·            y = 2x 4  , maka dy/dx = 2 . 4 x  4-1  = 8x 3 ·            y = x 3  + 2x 2  , maka dy/dx = 3x 2  + 4 2.       Turunan Kedua Turunan kedua dinotasikan sebagai berikut : d 2 y/d 2 x atau y’’ Turunan kedua merupakan   turunan yang diperoleh dengan menurunkan kembali turunan pertama. Perhatikan contoh berikut : y = x 3  + x 2  + x + 4 dy/dx = 3x 2  + 2x + 1 d 2 y/d 2 x = 6x + 2 3.       Tur

Pengertian limit fungsi dan pembahasan penyelesaian metode limit

Image
LIMIT FUNGSI Assalamualaikum, teman-teman kali ini kita akan membahas tentang  limit fungsi dan pembahasan penyelesaian metode limit   Limit fungsi adalah suatu nilai pendekatan disekitar titik tertentu baik pendekatan dari kiri suatu titik maupun pendekatan dari kanan titik tersebut  Nahh itu pengertian limit,dan sekarang kita akan membahas penyelesaian metode limit. Yang kita bahas yaitu metode subtitusi,faktorisasi,dan perkalian sekawan Limit suatu fungsi aljabar, f(x) misalnya, didefinisikan sebagai berikut. Artinya, jika x mendekati c dari kiri dan kanan, tetapi tidak sama dengan c, maka nilai f(x) mendekati L dari kedua arah. Nahh itu pengertian limit,dan sekarang kita akan membahas metode penyelesaian limit. Yang kita bahas yaitu metode subtitusi,faktorisasi,dan perkalian sekawan pembahasan penyelesaian metode limit 1.     1 .   Metode subtitusi cara 1,  substitusi secara langsung,, cara ini adalah yang paling mudah. ini dapat dilakukan jika ketika n

RELASI DAN FUNGSI: PENGERTIAN, RUMUS DAN CONTOH SOAL

Image
RELASI DAN FUNGSI: PENGERTIAN, RUMUS DAN CONTOH SOAL Oke bertemu lagi nih,. Pada pertemuan ini kita akan masuk dalam materi  Relasi dan Fungsi . Materi ini nantinya akan menjadi salah satu dasar kita untuk masuk ke materi yang lainnya seperti limit fungsi, turunan, dan lain sebagainya. Jadi harapannya teman Sains Seru dapat menyimak pembahasan yang nanti akan diberikan dibawah ini ya. Jika nanti memang terdapat hal yang kurang di pahami maka bisa langsung ditanyakan di kolom komentar yang ada di bahas ya, nanti akan kita jawab semaksimal mungkin. Baiklah langsung masuk ke materi inti ya. Google Image - Relasi dan Fungsi: Pengertian, Rumus dan Contoh Soal Relasi dan Fungsi Pertama-tama kita akan coba membahas relasi terlebih dahulu.  Relasi adalah  suatu aturan yang memasangkan anggota himpunan satu ke himpunan lainnya. Suatu relasi yang ada pada himpunan A dengan himpunan B biasa disebut dengan pemasangan atau korespondensi dari anggota yang ada di dalam himpunan A k